1. Install plugin Qgis2threejs dan plugin quickmapservice
5. Klik kanan layer DEM yang kedua lalu pilih symbology, pilih render type nya hillshade, lalu isi parameternya sesuai dengan kebutuhan. Bisa juga mengikuti seperti yang saya pakai
Jika digabung dengan layer DEM sebelumnya maka DEM akan terlihat 3D
6. Zoom ke bagian yang ingin dilihat dengan plugin Qgis2threejs
7. Oiya, pilih menu web è quickmapservices è google è google satellite. Proses ini dilakukan untuk menambahkan basemap, proses bisa juga dilakukan di awal pengolahan
8. Sekarang saatnya untuk menggunakan plugin qgis2threejs dengan cara pilih menu web è qgis2threejs è qgis2threejs explorer
9. Tampilan awalnya akan seperti ini, klik kanan pada DEM è properties è atur seperti yang tertera pada gambar, pengaturan ini dapat diubah sesuai dengan kebutuhan
10. Pada menu bar, pilih scene lalu masuk kedalam scene setting. Atur sesuai dengan kebutuhan atau anda bisa mengikuti seperti gambar ini
11. Berikut adalah hasilnya